Search
Close this search box.

Sumarsih Menanti Keadilan

Sebelas tahun aku berdiri disebrang istana mu

Sebelas tahun aku menanyakan tentang keadilan mu

Sebelas tahun juga aku menanti jawaban mu

Dan sampai detik ini kau bungkam

 

Apakah tembok mu terlalu tebal

Sehingga suara ku tak terdengar

Apakah lantai mu terlalu suci

Sehingga perempuan senja tak layak untuk masuk istana mu

 

Aku rakyat mu, yang sedang menanti jawaban mu

Aku, dia dan mereka sadar keluarga kami tak akan pernah kembali

Tetapi aku ingin keadilan untuk aku rakyat mu

Sumarsih tetap berdiri untuk keadilan…

 

10 Desember 2017

 

YNR

Facebook Comments Box

Artikel Lainnya

kisah kerja

hmm.. ada ceria di tempat kerja saat teman berbagi cita-cita saat terbahak karena tingkah jenaka ingat kan, saat ada senyum dalam lelah kita itu? kisah

Berjuang Untuk Hak; Tak Mudah, Tapi Harus

Sri Jumiati, mengenakan Jilbab merah. Ke tiga dari kiri Assallamuallaikum wr wb. Bismilahir rohmanir rohim Kala itu, di awal bulan September tahun 2005, saya mencoba

“LAWAN ATAU DITINDAS”

Bermuka dua di pabrik semakin banyak Buruh pun semakin ditindas Tenaga,pikiran semakin dikuras Upah tidak layak kamu berikan kami Hak kamipun kamu rampas BBM pun

STOP DISKRIMINASI TERHADAP BURUH PEREMPUAN

Sejak pemberlakuan PP78 tahun 2015 sebagai landasan upah murah, banyak sekali para pemodal asing yang berbondong – bondong masuk ke negeri ini, terutama pemodal dari